Home / Telkomsel / Cara Mengatasi MyTelkomsel Error Tidak Bisa Dibuka

Cara Mengatasi MyTelkomsel Error Tidak Bisa Dibuka

Telkomsel adalah salah satu provider telepon seluler di Indonesia yang dapat memberikan berbagai layanan yang lengkap dan promo yang diberikan kepada pelanggan. Salah satu dari layanan tersebut adalah aplikasi MyTelkomsel. Dimana aplikasi ini dapat digunakan untuk dapat membeli paket internet Telkomsel yang murah, paket sms, paket telepon, isi pulsa, informasi dari promo yang di berikan Telkomsel, dan lain sebagainya.

Akan tetapi, banyak pelanggan yang kini mengeluhkan aplikasi MyTelkomsel ini error tidak bisa digunakan karena tidak bisa dibuka. Dengan demikian, pihak dari Telkomsel yang pada akhirnya berusaha untuk selalu memperbaharui dan maintenance aplikasi MyTelkomsel dan memperbaikinya aplikasi MyTelkomsel ini terhadap error yang terjadi. Disamping itu, pihak Telkomsel juga telah merilis bagaimana cara mengatasi aplikasi MyTelkomsel tersebut error dan juga aplikasi MyTelkomsel ini tidak bisa dibuka pada hp android.

Seperti yang sudah kita ketahui bersama bahwa pada beberapa hari ke belakang bahwa sudah banyak dari para pelanggan Telkomsel yang menggunakan aplikasi MyTelkomsel ini mengeluhkan ketika mereka tidak bisa menggunakan aplikasi MyTelkomsel error sehingga aplikasi MyTelkomsel tidak dapat dibuka atau digunakan pada hp android, hanya muncul halaman kosong saja ketika membuka aplikasi MyTelkomsel ini padahal sudah membuka aplikasi MyTelkomsel tersebut hingga menunggu beberapa menit akan tetapi tetap saja aplikasi ini tidak dapat dibuka.

Bahkan sesama pengguna kartu Telkomsel ini juga merasakan dan mengungkapkan hal yang sama bahwa tidak bisa menggunakan aplikasi MyTelkomsel ini untuk bisa dibuka. Yang menjadi pertanyaan adalah mengapa aplikasi MyTelkomsel ini error tidak dapat dibuka. Terdapat beberapa faktor yang menyebabkan aplikasi MyTelkomsel ini tidak dapat error tidak dapat dibuka dan digunakan karena disebabkan oleh cache android, karena memory ram penuh, kemudian gangguan jaringan dimana menyebabkan aplikasi tersebut tidak bisa dibuka untuk digunakan dan ataupun server maintenance.

Cara Untuk Memperbaiki Aplikasi MyTelkomsel Error

Dengan artikel ini, maka kami akan membahas secara lebih mendalam mengenai aplikasi MyTelkomsel ini tidak dapat dibuka. Akan tetapi sebelum Anda menuju langkah untuk memperbaharui aplikasi MyTelkomsel ini, kita harus terlebih dulu mendiagnosis penyebab dari hal ini terlebih dulu. Dimana biasanya aplikasi MyTelkomsel ini error sehingga tidak dapat dibuka dan digunakan atau blank saja. Disamping itu, indikasi lainnya bahwa aplikasi MyTelkomsel ini tidak dapat dipakai juga untuk membeli paketan internet dan juga transaksi yang lainnya.

Nah, untuk cara memperbaikinya maka ada beberapa opsi. Dan lebih tepatnya terdapat 4 cara yang dapat Anda lakukan untuk dapat mengatasi aplikasi MyTelkomsel ini Error ataupun aplikasi MyTelkomsel tersebut tidak dapat kembali di buka yang dapat digunakan untuk membeli pulsa dan juga paketan yaitu dengan mengikuti tutorial yang sudah di sediakan di bawah ini.

Hapus Cache Aplikasi MyTelkomsel

Cara yang pertama untuk dapat kita lakukan dalam memperbaiki aplikasi dari MyTelkomsel ini error, rusak dan juga tidak dapat dibuka yaitu dengan cara menghapus cache dari aplikasi MyTelkomsel. Cara manual yang dapat digunakan dalam menghapus aplikasi cache pada android dapat Anda lakukan dengan masuk ke Menu Pengaturan, pilih pengaturan tambahan, kemudian pilih manajemen aplikasi, lalu masuk ke MyTelkomsel kemudian tap menu pada “hapus cache”.

Sedangkan untuk menggunakan cara cepat Anda juga dapat menggunakan sebuah aplikasi Clean Master yang bisa Anda download pada Google Playstore. Dengan menggunakan sebuah aplikasi clean master ini maka dengan hanya satu kali klik saja maka Anda sudah bisa menghapus semua file cache yang terdapat pada ponsel android Anda.

Keterangan : langkah tersebut seperti diatas sebelumnya pernah dipraktekan di ponsel android merk Oppo,  apabila Anda menggunakan android tipe smartphone yang berbeda maka juga bisa Anda sesuaikan terlebih dulu sesuai dengan keinginan sendiri dimana letaknya.

Hapus Data Aplikasi MyTelkomsel

Cara untuk dapat mengatasi aplikasi dari MyTelkomsel ini ketika sedang error dan tidak bisa lagi dibuka yaitu dengan menghapus terlebih dulu data aplikasi dari MyTelkomsel itu sendiri. Hal ini karena data yang sudah menumpuk tersebut dapat menjadi sampah aplikasi yang akan mempengaruhi kinerja dari aplikasi tersebut. Dengan menggunakan cara seperti ini maka dapat dikatakan merupakan cara yang lebih ampuh jika dibandingkan dengan cara yang pertama karena dengan cara ini akan memaksa aplikasi untuk berhenti. Maka langsung saja masuk ke dalam menu Pengaturan, kemudian pilihlah pengaturan tambahan, lalu manajemen aplikasi dan MyTelkomsel, lalu klik Paksa Berhenti ataupun Hapus Data.

Ketererangan : langkah seperti diatas yang pernah dipraktekan pada ponsel android Oppo, jika Anda menggunakan android atau smartphone dengan tipe berbeda maka bisa Anda sesuaikan sendiri dimana letaknya.

Restart Ponsel Android

Jika Anda merasa bahwa cara pertama dan kedua diatas cukup ribet, Anda juga dapat menggunakan cara yang tentunya lebih mudah yaitu dengan cara merestart ponsel android yang sedang Anda gunakan tersebut. Cobalah untuk merestart ponsel android yang sedang Anda gunakan tersebut, lalu buka kembali aplikasi dari MyTelkomsel tersebut dan setelah itu semoga bisa dibuka kembali.

Terkadang dengan restart ponsel android Anda terlebih dulu maka dapat mengatasi berbagai permasalahannya seperti terjadinya aplikasi MyTelkomsel ini error maupun aplikasi MyTelkomsel ini tidak dapat dibuka lagi dan digunakan. Hal ini dikarenakan pada saat kita mematikan android ini secara otomatis semua dari kinerja didalamnya akan ikut mati juga dan setelah kita menghidupkan kembali sebuah aplikasi maka akan mengalami refresh maka dapat digunakan dengan lebih optimal.

Reinstall Pada Aplikasi MyTelkomsel

Cara berikut ini adalah cara yang keempat yang merupakan cara yang termasuk paling ekstrim dan bisa Anda lakukan. Akan tetapi alangkah baiknya apabila Anda akan mencoba cara yang keempat seperti ini maka Anda gunakan dulu cara yang pertama kemudian kedua dan ketiga. Jika dengan cara pertama, kedua dan ketiga tersebut Anda tetap tidak berhasil barulah Anda mencoba menggunakan cara yang keempat. Dimana cara keempat ini merupakan cara yang paling ampuh dimana dapat menjamin aplikasi MyTelkomsel tersebut bisa Anda buka kembali dengan cara seperti normal biasanya.

Caranya masuk dahulu ke menu pengaturan, kemudian pengaturan tambahan, setelah itu manajemen aplikasi, dan pilih MyTelkomsel, setelah itu klik “Hapus Instalasi” dan selesai. Apabila aplikasi MyTelkomsel tersebut sudah berhasil di hapus lalu download lagi aplikasi MyTelkomsel yang terdapat pada Google Playstore.

Keterangan : langkah-langkah seperti diatas sudah berhasil dilakukan di Ponsel Android Oppo. Jika Anda menggunakan aplikasi pada ponsel di tipe yang berbeda maka dapat Anda sesuaikan terlebih dulu sendiri letak dari aplikasinya.

Demikian beberapa tips yang singkat bagaimana cara untuk mengatasi sebuah aplikasi MyTelkomsel ini ketika terjadi error dan tidak dapat dibuka dimana yang dapat diberikan kepada Anda untuk dapat dipraktekan. Apabila ada kesalahan kata, di dalam penulisan dalam artikel ini dan jika ada yang membuat Anda tersinggung maka mohon dimaafkan.

error: Content is protected !!